Siklus
Hidrologi
Oleh
: DESSY
ARIF ARIANI
Pengertian
Siklus
air atau siklus hidrologi adalah perputaran air yang tidak pernah berhenti dari
atmosfer ke bumi dan kembali ke atmosfer melalui kondensasi, presipitasi,
evaporasi dan transpirasi.
Proses yang terjadi didalam siklus
hidrologi
•Kondensasi atau pengembunan adalah perubahan wujud benda ke wujud yang lebih padat
•presipitasi adalah setiap produk dari kondensasi uap air di atmosfer.
•Penguapan atau evaporasi adalah proses perubahan molekul di dalam keadaan cair
(dengan spontan menjadi gas)